Postingan

Menampilkan postingan dari 2020

Cx-Programmer "Pengemansan Botol Minuman"

Gambar
Pengemasan Botol Minuman Konveyor satu berfungsi, pada saat botol dimasukan ke konveyor satu dan terdeteksi oleh sensor botol/ stopper maka konveyor satu berhenti berfungsi. Pada saat berhenti dilakukan pengisian cairan selama 3 detik, setelah selesai pengisian botol diberi tutup, dan bergerak menuju konveyor dua untuk melakukan pemasangan label pada botol. Setelah pemasangan label botol terkumpul di tempat setelah konveyor dua. Sampai botol tersebut berjumlah 3 botol ke stacker. Pemindahan botol ke stacker berlangsung sejumlah tiga kali sampai jumlah botol di stacker berjumlah 9 botol. Setelah jumlah botol terpenuhi botol yang ada di stacker dipindahkan ke konveyor tiga untuk dilakukan proses selanjutnya. Input dan Output : Input Output IP0 Start 0.00 OP0 Konveyor 3 100.00 IP1 S Botol 0.01 OP1 Piston label 100.01 IP2 ...

PLC Car Park Program Ladder

Gambar
      Program tempat parking menggunakan Cx-Programmer yang menggunakan Special Function Counter.  Untuk pembahasan Timer Counter sendiri bisa di cek di postingan yang lain yang berjudul Counter & Timer.  Ilustrrasi diberikan oleh dosen yang mengajar Ketika mobil terdeteksi di sensor masuk, penghalang harus terbuka dan memungkinkan mobil masuk. Ketika mobil terdeteksi di sensor keluar, penghalang harus terbuka dan membiarkan mobil keluar. Ketika parkir mobil penuh, Full Light harus 'ON' Ketika tempat parkir kosong, Empty Light harus 'ON' Ketika ada ruang di tempat parkir untuk mobil, Spaces Light harus 'ON' Jumlah spasi harus ditampilkan setiap saat melalui akumulator penghitung 1 NB: hambatan harus dalam posisi 'UP' cukup lama untuk mobil masuk atau keluar mobil Posisi awal jika perkiran kosong maka ada 2 lampu yang menyala yaitu Spaces Light dan Empty Light. Input dan Output adalah: IP0 - Sensor masuk IP1 - S...

PLC Counting system bottle filling machine using Cx-programmer and Cx-designer

Gambar
Project  kali ini adalah  Counting system bottle filling machine dimana syarat-syaratnya adalah : Proses : 1.      Jika Pb Start ditekan maka sistem akan ON (termasuk conveyor) dan jika Pb Stop ditekan maka sistem akan OFF. Jika Pb Estop ditekan maka buzzer akan ON dan sistem akan OFF, Pb Estop harus direlease, kemudian PB Reset ditekan, lalu Pb Start ditekan kembali untuk menjalankan sistem. 2.      Terdapat sebuah mesin bottle filling yang akan mengisi botol sesuai ukurannya. Ukuran tersebut ditentukan oleh pembacaan 3 sensor photo electric pada saat pengisian air kedalam botol, yaitu: -        Jika botol hanya terbaca oleh sensor PE1 maka ukuran botol tersebut dinyatakan kecil. -        Jika botol hanya terbaca oleh sensor PE1 & PE2 maka ukuran botol tersebut dinyatakan sedang. -        Jika botol hanya terbaca oleh se...